Artikel

TIGA USULAN MASYARAKAT DI MUSRENBANGDES 2025 DIBAHAS DAN DIUSULKAN KE APBD 2027

15 Oktober 2025 09:59:19  Administrator  53 Kali Dibaca 

Ujungrusi - Selasa (14/10/2025), Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes 2025) dilaksanakan di Balai Desa Ujungrusi, agenda utama dalam pertemuan ini adalah mengajukan usulan prioritas yang akan dibawa dalam pembahasan Anggaran Pemerintah Daerah Kabupaten Tegal di tahun 2027 mendatang. Musyawarah dihadiri oleh seluruh elemen Pemerintah Desa Ujungrusi, Perwakilan Kecamatan Adiwerna, Ketua RT dan RW, serta seluruh lembaga pemerintah yang berada di wilayah Desa Ujungrusi dari lembaga pendidikan, sosial, dan lembaga lainnya.

Murenbangdes 2025 Desa Ujungrusi yang berlangsung selama tiga jam menghasilkan tiga masukan program yang akan dibawa ke pembahasan Anggaran Pemerintah Daerah Kabupaten Tegal di tahun 2027, diantaranya:

  1. Pengerukan dan revitalisasi kali Jembangan usulan dari RT dan RW.
  2. Pelengkapan penerapan pada Jalan Raya II dan RTH Ujungrusi serta peningkatan kapasitas drainase Jalan Anggrek.
  3. Renovasi ruang kelas SD 01, 02 dan 03 Ujungrusi.

Seluruh usulan akan dibahas dalam penganggaran Kecamatan Adiwerna mendatang, dan berpotensi untuk diusulkan pada pembahasan Anggaran Pemerintah Daerah Kabupaten Tegal di tahun 2027. (Mursal Fajar Hakim/Redaksi).

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Menu Kategori

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya II Desa Ujungrusi
Desa : Ujungrusi
Kecamatan : Adiwerna
Kabupaten : Tegal
Kodepos : 52194
Telepon : 085226222471
Email :

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:6
    Kemarin:56
    Total Pengunjung:4.331
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.123.101
    Browser:Mozilla 5.0